Cara Menghapus Akun Lazada secara Permanen Terbaru
Laciusang.com – Cara Menghapus Akun Lazada : Dengan berbagai alasan, banyak pengguna marketplace Lazada yang berniat ingin menghapus akunnya. Akan tetapi sebagian darui mereka tidak mengetahui caranya. Untuk itu kami akan menuliskan cara menghapus akun Lazada secara permanen.
Lazada merupakan suatu aplikasi belanja online yang cukup lengkap, kalian dapat menemukan apa saja yang dibutuhkan. Tetapi ternyata tidak selamanya aplikasi belanja online tetap di hati masyarakat. Kebanyakan dari mereka merasa bosan atau karena berbagai alasan lain.
Untuk melakukan penghapusan akun Lazada, ternyata tidak semudah yang dibayangkan karena kalian harus melakukan beberapa tahapan. Adapun cara hapus akun Lazada secara permanen dapat kalian lihat pada artikel kam ini.
Tutorial untuk cara menghapus akun Lazada secara permanen ternyata bisa dilakukan dengan menggunakan aplikasi Lazada itu sendiri. Berbeda dengan aplikasi belanja online lain yang tidak menyediakan layanan untuk hapus akun, sehingga harus menggunakan cara manual jika ingin hapus.
Cara Menghapus Akun Lazada
Untuk kalian yang sering belanja online dengan menggunakan aplikasi Lazada, tentunya kalian juga sudah merasakan betapa banyaknya layanan menarik yang telah disediakan. Selain harganya yang murah, Lazada juga memberikan kenyamanan bagi penggunanya seperti menawarkan banyak promo yang menarik, selain itu Lazada juga memberikan banyak metode pembayaran sehingga lebih mempermudah bagi penggunanya.
Meskipun banyaknya layanan yang menarik, nyatanya masih terdapat beberapa kekurangan pada aplikasi belanja online yang satu ini. Sehingga hal tersebut menyebabkan kebanyakan orang memilih menghapus akun Lazada dan beralih pada aplikasi belanja online lain yang menurutnya lebih mudah.
Jika kalian ingin mengetahui cara menghapus akun lazada secara permanen, kalian sudah masuk pada website yang tepat. Karena kami memberikan tutorial cara delete akun Lazada secara mudah. Untuk lebih jelasnya bisa kalian baca di bawah ini
Cara Menghapus Akun Lazada Secara Permanen
Lazada selalu mengembangkan aplikasinya dan memberikan promo-promo yang menarik. Tetapi meskipun demikian, ternyata banyak pengguna dan penjual (seller) di Lazada lebih memilih untuk menutup dan menghapus akun mereka secara permanen, dengan alasan yang bervariasi seperti lupa email, password, ingin ganti nomor, alamat dan masalah lainnya. Berikut ini adalah cara menghapus akun Lazada secara permanen :
Pastikan koneksi intenet kalian sudah tersambung
Buka aplikasi Lazada di ponsel kalian
Lakukan Login terlebih dahulu
Setelah itu, pada halaman utama pilih menu Akun yang ada di sebelah kanan bawah
Selanjutnya geser ke bawah dan pilih Chat dengan CS
Kemudian kalian akan diarahkan ke dalam room chat dengan customer service Lalu tulislah pesan Saya ingin menghapus akun Lazada saya lalu klik Kirim
Setelah itu kalian akan diminta informasi data diri seperti Nama Akun, Email, Nomor Telepon, serta alasan ingin menghapus akun Lazada secara permanen.
Dan yang terakhir ikuti panduan yang diberikan dari customer service Lazada hingga akun kalian sudah dihapus secara permanen
Sebelum mengikuti tutorial untuk cara menghapus akun di Lazada secara permanen, kalian harus yakin dengan keputusan ingin menghapus akun Lazada, agar nantinya tidak menyesal.
Bagi kalian penjual atau seller Lazada. Maka kalian juga bisa melakukan penghapusan akun Lazada sampai bersih beserta data-data penjual dan toko secara permanen. Berikut ini tutorial untuk cara menghapus akun Lazada bagi penjual atau seller:
Pastikan koneksi intenet kalian sudah tersambung
Buka aplikasi Lazada di ponsel kalian
Lakukan Login terlebih dahulu
Setelah itu, pada halaman utama pilih menu Akun yang ada di sebelah kanan bawah
Kemudian pilih Pusat Bantuan Penjual
Selanjutnya geser ke bawah dan pilih Live Chat
Kemudian kalian akan diarahkan ke dalam room chat dengan customer service Lalu tulislah pesan Saya ingin menghapus akun Lazada seller center ini lalu klik Kirim
Maka pihak customer service Lazada akan merespon pertanyaan kalian dan memberikan informasi cara untuk menghapus akun seller Lazada
Setelah itu kalian akan diberitahu mengenai syarat dan ketentuan menghapus akun seller Lazada. Setelah itu diminta informasi data diri seperti Nama Akun, Email, Nomor Telepon, serta alasan ingin menghapus akun Lazada secara permanen.
Dan yang terakhir ikuti panduan yang diberikan dari customer service Lazada hingga akun kalian sudah dihapus secara permanen
Jika sudah mengikuti tutorial cara hapus akun Lazada penjual atau seller, maka akun Lazada penjual atau seller kalian sudah terhapus secara permanen.
Cara Menghapus Akun Lazada Untuk Pembeli
Sebagai pembeli, kalian juga dapat melakukan penghapusan akun Lazada. Untuk cara menghapus akun Lazada pembeli bisa kalian ikuti pada tutorial di bawah ini:
Pastikan koneksi intenet kalian sudah tersambung
Buka aplikasi Lazada di ponsel kalian
Pada halaman utama silahkan pilih menu Akun yang ada di bagian bawah kanan
Selanjutnya klik icon Gerigi untuk masuk pada menu Setelan
Untuk mengeluarkan account dari Lazada, silahkan pilih tombol Logout
Dan yang terakhir apabila muncul notifikasi Apakah Anda yakin ingin keluar? Langsung saja tekan opsi Ya
Sangat mudah bukan? hanya dengan beberapa langkah maka kalian sudah bisa delete account di aplikasi Lazada. Setelah melakukan cara di atas jangan lupa untuk menghapus aplikasi Lazada.
Cara Menghapus Akun Lazada melalui Customer Service
Apabila semua cara sudah kalian lakukan dan akun kalian tidak bisa terhapus, maka ada cara lain untuk menghapus akun di Lazaada. Yaitu dengan menghubungi Customer Service Lazada via telepon di nomor (021-80640090). Kalian dapat menghubungi nomer tersebut mulai pukul 09.00 sampai 17.00.
Kalian dapat berbicara dengan Customer Service Lazada dan memberi tahu bahwa ingin melakukan penghapusan akun. Maka Customer Service Lazada akan membantu mengarahkan kalian untuk melakukan penghapusan akun
Cara Menghapus Alamat Akun Lazada
Agar akun kalian terhapus dengan bersih selain menghapus akun Lazada, kalian juga perlu menghapus alamat yang terdaftar di akun Lazada
Untuk menghapus alamat dari aplikasi Lazada, caranya juga sangat mudah, kalian tinggal pilih menu Account – Pengaturan – Alamat Saya lalu pilih opsi Perbarui Alamat.
Alasan Menghapus Akun Lazada
Selain alasan yang sudah kami tulis di atas, masih ada beberapa hal lain mengapa menghapus akun Lazada. Beberapa alasan tersebut anatara lain sebagai berikut:
Lupa password / kata sandi.
Lupa email.
Nomor telepon sudah tidak aktif.
akun dana di Lazada tidak bisa di hapus / ganti.
Itulah beberapa alasan banyak orang menghapus akun Lazada. Apakah alasanmu menghapus akun Lazada juga tertulis? Jika iya, maka kalian juga bisa mengikuti tutorial yang sudah kami tulis tersebut.
Cukup sekian untuk artikel pada hari ini, dan itulah yang bisa kami sampaikan terkait cara menghapus akun lazada permanen yang bisa kalian ikuti. Semoga bisa membantu dan bermanfaat. Jangan lupa untuk share kepada orang lain untuk mempermudah mereka dalam menghapus akun Lazada.
DAFTAR ISI
Rekomendasi:
Cara Hapus History Transaksi dan Riwayat Mandiri Online. Laciusang.com - Cara Hapus History Transaksi dan Riwayat Mandiri Online. Pada artikel kali ini akan dibahas cara menghapus history transaksi dan history transaksi melalui Mandiri Online (mobile banking). Atau apakah…
3 Cara Menghapus Akun Shopee Permanen Terbaru Apabila kalian sudah masuk di google dan mencari cara menghapus akun shopee. Tentunya kalian sudah memikirkan ingin hapus akun shopee mungkin yang sudah tidak kalian pakai. Saya disini akan memberikan…
Cara Bayar Aliexpress dengan Doku Wallet Belanja online memang salah satu kegiatan yang sangat banyak digemari saat ini. Tidak perlu keluar rumah kalian bisa membeli apapun yang ada di martketplace. Pada kali ini saya ingin berbagi…
Cara Mudah Memindahkan M Banking BCA ke HP Lain atau Baru Apabila kalian berganti HP atau membeli HP baru, tentunya kalian juga akan memindahkan aplikasi BCA Mobile karena aplikasi tersebut sangatlah penting. Oleh karena itu kali ini kami akan membahas tentang…
4 Cara Mengatasi Autentikasi Akun Google Permasalahan ini sangat sering dialami oleh pengguna android saat ingin menginstall aplikasi. Sangat banyak yang mengeluhkan perihal autentikasi akun google ini. Banyak yang mengira bahwa aplikasi google play storenya rusak.…
Cara Kloning Akun Gojek, 1 Hp 2 Aplikasi Baik, pada kesempatan kali ini saya ingin memberikan informasi yang semoga saja berguna dan bermanfaat bagi kalian. cara kloning akun gojek, itulah yang akan saya bahas kali ini. Aplikasi Gojek…
Cara Bayar Lazada Pakai Akulaku Di era modern seperti ini kita dapat dengan mudah berbelanja meskipun tidak ada uang. Dengan bantuan aplikasi seperti Akulaku kita bisa berbelanja dengan cara kredit. Berikut cara bayar Lazada pakai…
Cara Menonaktifkan Antivirus Smadav Terbaru Saat ingin menginstall software atau yang lainnya, terkadang kita diharuskan untuk menonaktifkan atau disable antivirus terlebih dahulu. Bagi kalian yang menggunakan Smadav, kalian perlu mengetahui cara menonaktifkan Smadav. Bagi pengguna personal…
8 Cara Menghilangkan Sadapan Pinjaman Online LACI USANG - Pinjaman online memang sangat menggiurkan sekali, dengan iming-iming bunga rendah. Banyak orang ingin menghapus data dari pinajam online karena kontak sudah disadap. Berikut beberapa tips cara menghilangkan…
Cara Menghapus Tema di Hp Oppo Semua Tipe Cara menghapus tema di Hp Oppo itu sangatlah mudah. Pada hp Oppo terdapat aplikasi bawaan khusus untuk mengubah tampilan menjadi lebih menarik dan keren. Kalian juga bisa mengganti tema kalian…
Ternyata Begini Cara Menghapus Riwayat atau History Grab Sudahkah kalian mengetahui cara menghapus history Grab? Jika belum, maka kalian harus membaca artikel ini sampai akhir. Bagi sebagian orang beranggapan bahwa cara menghapus riwayat perjalanan Grab, pemesanan Grab, atau maps…
Cara Menghapus Akun Gojek secara Permanen Termudah Entah dengan berbagai alasan, kalian ingin menghapus akun Gojek, akan tetapi kalian bingung bagaimana caranya. Untuk itu pad artikel ini kami akan memberikan cara hapus akun Gojek. Aplikasi Gojek merupakan…
Cara Menghapus Riwayat Pesanan di Shopee Terbaru Mungkin riwayat pesanan kalian di Shopee tidak ingin diketahui oleh orang lain, entah karena alasana apa. Bagi kalian yang ingin mengetahui bagaimana cara menghapus riwayat pesanan di Shopee, maka kalian…
Cara Mudah Menghapus Akun Tokopedia Terbaru 2022 Bagaimana cara menghapus akun Tokopedia? Dan apakah bisa dilakukan secara permanen? Mungkin pertanyaan tersebut sering dikatakan bagi orang – orang yang sudah mulai bosan dengan aplikasi belanja online tersebut. Tokopedia…
Cara Bayar Lazada Pakai Dana Termudah 2022 Bagi yang belanja di aplikasi Lazada dan ingin melakukan pembayaran melalui dompet elektronik Dana tetapi masih bingung bagaimana caranya, yuk simak artikel ini sampai habis. Disini akan dibahas cara bayar…
Cara Mengubah Metode Pembayaran Google Play Dengan Pulsa Mungkin kalian sering melakukan pembayaran di Google Play, dan ingin mengganti metode pembayaran menggunakan pulsa. Untuk itu kali ini kami akan memberikan tutorial cara mengubah pembayaran google play dengan pulsa.…
Cara Mudah Ganti PIN ATM BNI Terbaru PIN ATM merupakan sesuatu yang sangat pribadi, oleh karena itu jangan sampai orang lain mengetahui PIN ATM BNI kalian. Jika PIN ATM BNI kalian sudah diketahui orang lain, maka kalian…
Simple 2 Cara Membatalkan Pesanan di Tiktok Shop Setelah membahas tentang cara mendapatkan gratis ongkir di Tiktok shop tanpa minimal belanja, sekarang mari kita bahas lagi nih mengenai cara membatalkan pesanan di Tiktok shop. Aplikasi Tiktok saat ini menjadi…
3 Cara Membuat Tabel di Canva dengan Mudah Canva merupakan aplikasi yang cukup menarik untuk membuat tabel. Pada artikel ini kami akan memberikan informasi bagaimana cara membuat tabel di Canva yang menarik. Biasanya kalau akan membuat tabel kebanyakan…
Layon Shop FF, Aplikasi untuk Mendapatkan Diamond Free Fire… Laciusang.com - Mempunyai banyak Diamond merupakan impian dari semua pemain Free Fire. Dengan mempunyai diamond kalian dapat membeli satu set bundle, skin, maupun karakter. Banyak kabar yang beredar di internet…
Cara Bayar Shopee Pakai Gopay Termudah Terbaru 2022 Apakah Shopee bisa bayar pakai Gopay? Jawabannya sangatlah bisa. Lalu bagaimana cara bayar Shopee pakai Gopay? Berikut ini penjelasannya. Shopee saat ini termasuk aplikasi belanja online yang sangat diminati, bahkan…
Cara Daftar atau Mengaktifkan Lazada Paylater Terbaru 2022 Apakah Lazada ada Paylater? Jawabannya adalah ada dan pernama LazPaylater. Lalu bagaimana cara daftar Lazada Paylater atau mengaktifkan LazPaylater? Berikut ini informasinya. Salah satu kemudahan yang bisa kalian nikmati saat…
Cara Ganti PIN ShopeePay Yang Ditolak dan Alasan Keamanan Bagi kalian pengguna aplikasi belanja online Shopee, tentu tidak asing dengan yang namanya Shopeepay. Kalian tentu sudah mengetahui dengan jelas, bahwa saat ini tersedia banyak sekali berbagai macam dompet digital…
Cara Hapus Akun DANA Premium Sementara & Permanen Diantarnya banyak sekali dompet digital, banyak orang yang ingin pindah dari dompet digital satu ke dompet digital lainnya. Oleh sebab itu banyak juga yang ingin menonaktifkan atau hapus akun dompet…
Cara Membersihkan RAM HP Android Sering ngehang atau tiba-tiba lemot saat main game online? sepertinya ada masalah dengan RAM-nya dan berikut ini adalah cara membersihkan ram hp yang full atau overload. Memori atau RAM HP…
Cara Transfer GoPay ke OVO Terbaru GoPay adalah dompet digital yang terdapat dalam aplikasi Gojek Indonesia. Kalian dapat membayar layanan-layanan gojek, makan di restoran, hingga belanja online dengan menggunakan GoPay. Lalu dapatkah GoPay digunaka untuk transfer…
Cara Menghapus Akun Michat Permanen apakah bisa? Michat merupakan aplikasi pesan yang menurut saya itu beda dari yang lain. Karena di michat itu banyak fitur-fitur yang di aplikasi lain itu tidak ada. Seperti mencari teman di michat…
Cara Bermain Bot Anonymous Chat Telegram [Lengkap] Bermain Anonymous Chat di Telegram sangatlah menyenangkan. Para remaja saat ini banyak menggunakan bot Anonymous Chat ini untuk mendapatkan teman baru. Bagi kalian yang belum mengetahui cara memakai Anonymous Chat…
Cara Mengganti Background Foto Online Secara Otomatis Saat ini mengganti atau menghapus background foto tidak perlu menggunakan aplikasi atau software. Seiring berkembangnya zaman, telah diciptakan sebuah website yang menyediakan jasa untuk menghapus dan mengganti background foto. Akan…
Shopee Pinjam Tidak Muncul? Penyebab dan Cara Memunculkan… Apakah kamu termasuk salah satu pengguna Shopee yang mengeluhkan permasalahan terkait SPinjam Shopee tidak muncul? Kalau iya, yuk baca artikel ini supaya kamu tahu kenapa Shopee Pinjam tidak muncul. Peminjaman…