Cara Menghitung Persentase Keuntungan dan Kerugian
Keutungan dan kerugian merupakan permasalahan yang sering dijumpai dalam pembelajaran sekolah atau dalam kehidupan sehari hari. Untuk itu kalian perlu mengetahui cara menghitung persentase keuntungan dan kerugian.
Perhitungan Persentase untung dan rugi menjadi hal rumit bagi mereka yang belum mengetahuinya. Pada prinsip dasarnya persentase adalah untuk menghitung seberapa persen keuntungan atau kerugian.
Cara mengitung persentase keuntungan dan kerugian ini dapat digunakan untuk menghitung saham, omset penjualan, dan masih banyak lagi.
Pengertian Untung dan Rugi
Suatu keadaan dapat dinamakan Untung jika harga jual lebih besar daripada harga beli. Jadi dari pernyataan tersebut dapat diambil rumus sebagai berikut :
Untung = Harga Penjualan > Harga Pembelian
Suatu keadaan dapat dinamakan Rugi jika harga jual lebih kecil daripada harga beli. Jadi dari pernyataan tersebut dapat diambil rumus sebagai berikut :
Rugi = Harga Penjualan < Harga Pembelian
Lalu cara untuk menentukan jumlah keuntungan adalah
Keuntungan = Harga Penjualan – Harga Pembelian
Sedangkan cara untuk menentukan jumlah kerugian adalah
Kerugian = Harga Pembelian – Harga Penjualan
Cara Menghitung Persentase Keuntungan
Setelah kalian mengerti pengertian untung dan rugi, sekarang kalian dapat melakukan cara menghitung persentase keuntungan ini. Untuk menghitung persentase keuntungan, maka kalian dapat menggunakan rumus berikut :
Dibawah ini akan kami berikan contoh soal perhitungan persen keuntungan
Andi membeli seekor sapi dengan harga Rp.10.000.000,- kemudian Andi menjual lagi dengan harga Rp.12.000.000,- Maka berapa persentase keuntungan yang didapat Andi dari penjualan sapi tersebut?
Keuntungan = Harga Jual – Harga Beli
Keuntungan = 12.000.000 – 10.000.000
Keuntungan = 2.000.000
%Persentase Keuntungan = (Keuntungan / Harga Beli) x 100%
%Persentase Keuntungan = (2.000.000 / 10.000.000) x 100%
%Persentase Keuntungan = (0,2) x 100%
%Persentase Keuntungan = 20%
Jadi Persentase Keuntungan yang didapat Andi dari penjualan sapi tersebut adalah 20%
Jika dalam soal yang diketahui hanya harga beli dan %persentase keuntungan, maka berlaku rumus berikut :
Dibawah ini kami akan memberikan contoh soal perhitungan keuntungan
Budi membeli sebuah HP dengan harga Rp.2.000.000,- kemudian Ia menjual lagi dengan persentase keuntungan 10%. Maka berapakah keuntungan yang didapat Budi dari penjualan HP tersebut?
Keuntungan = (%Persen Keuntungan / 100%) x Harga Beli
Keuntungan = (10% / 100%) x 2.000.000
Keuntungan = (0,1) x 2.000.000
Keuntungan = 200.000
Jadi keuntungan yang didapat Budi dari penjualan HP tersebut adalah Rp.200.000
Cara Menghitung Persentase Kerugian
Untuk menghitung persentase kerugian, kalian harus mengetahui rumusnya terlebih dahulu. Berikut rumus perhitungan persentase kerugian :
Dibawah ini akan kami berikan contoh soal perhitungan persen kerugian
Diana membeli Laptop seharga Rp.5.000.000,- kemudian setelah digunakan selama dua tahun, Diana menjualnya dengan harga Rp.3.500.000,-. Maka berapa persentase kerugian yang dialami Diana?
Kerugian = Harga Beli – Harga Jual
Kerugian = 3.500.000 – 5.000.000
Kerugian = – 1.500.000
Kerugian yang dialami Diana sebesar Rp.1.500.000,-
Selanjutnya menghitung persentase kerugian yang dialami diana
%Persentase Kerugian = (Kerugian / Harga Beli) x 100%
%Persentase Kerugian = (1.500.000 / 5.000.000) x 100%
%Persentase Kerugian = (0,3) x 100%
%Persentase Kerugian = 30%
Jadi Persentase Kerugian yang dialami Diana dari penjualan Laptop tersebut adalah 30%
Jika dalam soal yang diketahui hanya harga beli dan %persentase kerugian, maka berlaku rumus berikut :
Dibawah ini kami akan memberikan contoh soal perhitungan kerugian
Sony membeli sebuah montor dengan harga Rp.20.000.000,- kemudian Ia menjual lagi dengan persentase kerugian 10%. Maka berapakah kerugian yang dialami Sony dari penjualan montor tersebut?
Kerugian = (%Persen Kerugian / 100%) x Harga Beli
Kerugian = (20% / 100%) x 20.000.000
Kerugian = (0,2) x 20.000.000
Kerugian = 4.000.000
Jadi kerugian yang dialami Sony dari penjualan montor tersebut adalah Rp.4.000.000
Cara Mencari Harga Beli Jika Diketahui Persentase Keuntungan atau Kerugian
Untuk menghitung harga beli jika diketahui persentase keuntungan, maka kalian harus mengetahui rumus berikut :
Dibawah ini akan kami berikan contoh soal perhitungan harga beli jika diketahui persentase keuntungannya
Santi menjual sebuah jam tangan seharga Rp.1.000.000,- dengan keuntungan sebesar 10%, Maka berapa harga beli jam tangan Santi tersebut?
Harga Beli = [100 / (100 + %Persentase Keuntungan)] x Harga Jual
Harga Beli = [100 / (100 + 10)] x 1.000.000
Harga Beli = [100 / (110)] x 1.000.000
Harga Beli = [0,909] x 1.000.000
Harga Beli = 909.090
Jadi harga beli tas doni tersebut sebesar Rp.909.090,-
Sedangkan untuk menghitung harga beli, jika diketahui persentase kerugiannya adalah sebagai berikut :
Dibawah ini akan kami berikan contoh soal perhitungan harga beli jika diketahui persentase kerugiannya
Doni menjual tas dengan harga Rp.200.000,- dengan kerugian sebesar 60%, Maka berapa harga beli tas doni tersebut?
Harga Beli = [100 / (100 – %Persentase Kerugian)] x Harga Jual
Harga Beli = [100 / (100 – 60)] x 200.000
Harga Beli = [100 / (40)] x 200.000
Harga Beli = [2,5] x 200.000
Harga Beli = 500.000
Jadi harga beli tas doni tersebut sebesar Rp.500.000,-
Cara Menghitung Persentase Keuntungan dan Kerugian di Excel
Bagi kalian yang mempunyai komputer atau laptop, sebuah perhitungan dapat dengan mudah dilakukan melalui Microsoft Excel. Software tersebut mempermudah kalian untuk melakukan berbagai perhitungan. Untuk cara menghitung persentase keuntungan dan kerugian, kalian juga dapat menggunakan Microsoft Excel ini.
Jika kalian masih pertama kali atau pemula dalam menggunakan Microsoft Excel, kalian harus memperhatikan langkah langkah berikut :
Pertama tama buka aplikasi Microsoft Excel di Laptop atau PC kalian
Setelah itu buat daftar harga beli seperti pada gambar. Untuk membuat total pembelian secara otomatis, ketikkan =SUM(klik cell yang ingin dilakukan pemjumlahan)
Setelah itu buat harga jualnya.
Kemudian gunakan rumus =IF() untuk melakukan otomatis perubahan jika terjadi keuntungan atau kerugian.
Kemudian gunakan juga rumus =ABS() untuk melihat selisih antara harga beli dan harga jual.
Lalu untuk melakukan perhitungan persentase ketikkan rumus =cell jumlah keuntungan atau kerugian/harga beli*100
Sangat mudah bukan cara menghitung persentase keuntungan dan kerugian di Excel? Saya sangat merekomendasikan kalian untuk menggunakan Excel karena ini merupakan aplikasi yang akan sangat memudahkan kalian untuk melakukan perhitungan.
Itulah cara menghitung persentase keuntungan dan kerugian yang dapat kalian lakukan untuk menghitung penjualan, saham, soal matematika, dan masih banyak lagi. Kami juga memberikan informasi menghitung persentase menggunakan Microsoft Excel yang sangat mudah untuk kalian ikuti.
Jika artikel cara menghitung persentase keuntungan dan kerugian ini bermanfaat, kalian dapat membagikan melalui tombol share yang sudah kami sediakan. Atau jika terdapat sesuatu yang belum dipahami, kalian dapat bertanya melalui kolom komentar yang sudah kami sediakan di bawah.
DAFTAR ISI
Rekomendasi:
Cara Mengirim Motor Via JNE, Biaya, Syarat Jasa pengiriman paket saat ini banyak dibutuhkan yang dikarenakan banyaknya penjualan secara online. Mulai dari paket barang ringan sampai berat seperti sepeda motor. Saya disini akan memberikan informasi yaitu tentang…
Cara Mengaktifkan Kartu Axis Yang Sudah Mati atau Hangus Saat menggunakan kartu Axis, pastikan kalian selalu mengisi pulsa atau paket data agar kartu tidak memasuki masa tenggang atau bahkan mati. Jika nomor Axis kalian mati, maka kalian tidak dapat…
Cara Menggunakan Voucher Lazada Belanja apapun tanpa ribet bisa kalian lakukan setiap saat dan dimanapun tanpa terikat waktu apalagi kalau bukan belanja online. Sebagai merketplace terbesar dan tersedua di berbagai negara Lazada menawarkan banyak…
Cara Menggunakan atau Pakai OVO Point [Sangat Mudah] Salah satu fitur OVO yang bisa kalian dapatkan adalah OVO point. Setelah kalian mendapatkan OVO point tersebut, bagaimana cara menggunakan OVO point atau pakai OVO point? Berikut ini penjelasannya. OVO…
Penjelasan Nomor Referensi Nasabah BRI Internet Banking Laciusang.com - Nomor Referensi Nasabah : Seiring berjalannya waktu dan internet yang semakin kencang, banyak hal yang dilakukan menggunakan internet. Salah satunya hadirnya fasilitas Internet Banking. Dengan fasilitas Internet Banking…
Daftar Harga Paket Malam Indosat Indosat merupakan merupakan kartu prabayar yang diluncurkan oleh perusahaan jasa telekomunikasi PT.Indosat Ooredoo. Beberapa paket murah Indosat banyak sekali. Namun kali ini kita akan bahas paket malam Indosat. Sebelum itu…
Cara Mengubah atau Convert Pulsa ke OVO Sedikit informasi bagi yang belum mengetahui bahwa pulsa yang terdapat pada hp kalian dapat dirubah menjadi saldo OVO, tentunya kalian perlu mengetahui terlebih dahulu cara convert pulsa ke OVO. Berbicara…
Cara Mengatur Keuangan Rumah Tangga dengan Gaji 4 Juta Per… Gaji 4 juta per bulan tidak serta membuat hidup kalian tercukupi apabila kalian tidak mengerti bagaimana cara mengelola keuangan keluarga. Untuk itu kalian perlu mengetahui cara mengatur keuangan rumah tangga…
Cara Jadi Mitra Shopee Untuk Jual Pulsa Cara jadi mitra shopee adalah pilihan tepat untuk kamu yang ingin mulai berbisnis jualan pulsa yang menguntungkan, bukan itu saja kamu juga bisa berjualan paket data internet, token PLN, voucher…
Paket Malam Smartfren dan Penggunaan Kuotanya dari Jam… Semua paket internet smartfren mempunyai pembagian kuotanya, kecuali paket internet unlimited. Pembagian tersebut terdiri dari kuota 24 jam, kuota malam dan juga kuota chat. Salah satu yang menjadi pertanyaan banyak…
16 Tips Cara Cepat Menabung Untuk Membeli HP bagi Pelajar Mengumpulkan uang atau menabung untuk membeli hp adalah suatu hal yang banyak dialami oleh pelajar. Untuk itu kami akan memberikan tips dan cara menabung untuk membeli HP bagi pelajar SD,…
8 Cara Mengatur dan Mengelola Keuangan Hasil Jualan Usaha… Pengelolaan keuangan usaha dagang yang tergolong masih kecil juga penting agar usaha dapat berjalan dengan lancar. Untuk itu perlunya mengetahui cara mengelola keuangan usaha dagang kecil. Saat ini sudah banyak…
Cara Mengatur Keuangan Rumah Tangga dengan Gaji 2 Juta Per… Gaji 2 juta perbulan adalah gaji yang sudah mencukupi. Akan tetapi jika kalian tidak mengetahui cara mengatur keuangan rumah tangga dengan gaji 2 juta per bulan, maka gaji 2 juta…
Cara Mudah Cek Nomor IMEI HP Realme IMEI merupakan hal yang sangat penting bagi sebuah ponsel, tak terkecuali pada ponsel Realme. IMEI dapat digunakan untuk mengetahui identitas sebuah ponsel. Untuk itu kalian perlu mengetahui cara cek IMEI…
Cara Beli Paket Malam Telkomsel Terbaru Laciusang.com - Paket Malam Telkomsel : Telkomsel memberikan banyak layanan untuk pelanggannya, seperti paket malam Telkomsel yang akan kami bahasa pada artikel kali ini. Paket internet malam dari telkomsel ini…
Cara Mendapatkan Gratis Ongkir di Lazada Terbaru 2022 Untuk menghemat pengeluaran kalian yang saat ini sedang berbelanja di Lazada, maka gunakanlah voucher gratis ongkir. Lalu bagaimana cara mendapatkan gratis ongkir di Lazada yang benar? Berikut informasinya. Selain voucher…
Cara Mengatur Keuangan Rumah Tangga Dengan Gaji 3 Juta Per… Menerima penghasilan dengan gaji 3 juta bagi kebanyakan orang sudah sangat banyak dan lebih dari cukup. Akan tetapi kalian juga harus mengetahui cara mengatur keuangan rumah tangga dengan gaji 3…
10 Cara Menambah Followers TikTok Cepat dan Gratis (100%… Untuk mendapatkan followers TikTok yang banyak, kalian perlu mengetahui cara menambah followers TikTok berikut ini. Sebagai aplikasi sosial media populer dan banyak digandrungi anak-anak muda, TikTok membuat penggunanya untuk tidak…
Mesin Cuci 1 atau 2 Tabung? Mana yang Bagus? Membandingkan antara mesin cuci 1 atau 2 tabung untuk rumah dijual Surabaya memang tidak ada habisnya. Masih banyak perdebatan tentang kedua hal tersebut. Walaupun sebenarnya, kedua jenis mesin cuci tersebut…
Cara Mengukur Jarak di Google Maps (Android, IOS, dan PC) Apakah kalian mengetahui bahwa google Maps dapat kalian gunakan untuk mengukur dan menghitung jarak. Bagi kalian yang belum mengetahui perhatikan cara mengukur jarak di Google Maps berikut ini. Kalian tentunya…
Cara Daftar Paket Gojek Telkomsel 15GB 75 Ribu Sebenarnya paket gojek Telkomsel ini sudah sejak lama tersedia, namun tidak banyak dari mereka yang mengetahuinya. Untuk itu kami akan memberikan tutorial tersebut secara lengkap dan mudah untuk driver Gojek…
4 Cara Kredit di Lazada dengan Mudah Terbaru 2022 Salah satu marketplace yang cukup besar yaitu Lazada ternyata juga menyediakan fitur kredit dimana kalian dapat membeli barang dengan cara menyicil. Lalu bagaimana cara kredit di Lazada yang benar? Berikut…
Apakah Bisa Kita Menawar barang di Shopee? Apakah kamu sering belanja di toko oren dan menemukan fitur menawar barang di shopee? Jika belum pernah, maka kamu bisa menyimak artikel ini untuk mengetahui bagaimana dan dimana bisa menemukan…
Pengertian dan Fungsi Flashdisk serta Kelebihan dan… Seiring perkembangan teknologi ada sebuah barang yang berukuran kecil namun mempunyai banyak manfaat, ya itu adalah Flashdisk. Flashdisk sudah menjadi hal wajib yang harus dimiliki oleh setiap orang yang berkecimpung…
Cara Mendapatkan Voucher Gratis Ongkir Shopee Jika Sudah… Suka belanja online di marketplace shopee dan kehabisan voucher ongkir? tenang saja, mimin mau ngasih info bagaimana cara mendapatkan voucher gratis ongkir shopee jika sudah habis agar bisa lebih hemat.…
3 Cara Menghitung Persen di Kalkulator HP Laciusang.com - Cara Menghitung Persen di Kalkulator : Persen atau persentase sendiri merupakan sebuah angka untuk menyatakan jumlah pecahan atau sebagian jumlah dari keseluruhan data tersebut. Bagi kalian yang suka…
13 Cara Mendapatkan Uang Dari Telegram Termudah 2022 Apakah Telegram bisa menghasilkan uang? Tentu saja bisa, berikut ini kami akan memberikan beberapa cara mendapatkan uang dari Telegram yang mungkin bisa kalian lakukan. Telegram merupakan aplikasi serba bisa yang…
5 Cara Menukar Pulsa Menjadi Uang Secara Mudah Apakah kalian sedang mempunyai banyak pulsa dan berniat ingin menukar pulsa menjadi uang? Kalian memasuki website yang tepat karena kali ini kami akan membahas tentang cara tukar pulsa jadi uang.…
Cara Masuk ke BIOS Laptop Asus 100% Terbukti Mungkin bagi kalian yang baru saja mempunyai laptop Asus, kalian pasti belum mengetahui bagaimana cara masuk BIOS Asus. Untuk itu kali ini kami akan memberikan cara masuk ke BIOS laptop…
Cara Mudah Belanja dan Bayar Pakai Dana di Alfamart Apabila kalian belanja di Alfamart dan tidak membawa uang cash, maka kalian dapat membayar menggunakan Dana. Untuk cara bayar pakai Dana di Alfamart dapat dilihat pada artikel berikut. Semakin berkembangnya…