Tabel Pinjaman Bank BCA, Syaratnya Mudah dan Cepat Cairnya
Bank Central Asia (BCA) merupakan salah satu bank swasta yang saat ini menawarkan fasilitas Kredit Tanpa Agunan (KTA) untuk para pemilik usaha yang membutuhkan tambahan modal, nah berikut ini adalah informasi tabel pinjaman bank bca terbaru yang bisa dijadikan bahan perbandingan dengan bank lain.
Anda juga perlu mengetahui bahwa fasilitas KTA dari BCA itu biasanya hanya dikhususkan untuk karyawan perusahaan yang gaji atau payrollnya menggunakan bank BCA. Dana yang cair dari pinjaman ini juga bukan hanya bisa digunakan untuk modal usaha saja, Anda bisa memanfaatkannya untuk hal lainnya seperti pembelian kendaraan bermotor, biaya pernihakan, pendidikan, kesehatan hingga biaya untuk merenovasi rumah.
Ketika anda memutuskan untuk mengajukan penggunaan fasilitas Kredit Tanpa Agunan (KTA) kepada bank BCA, maka Anda harus benar-benar memperhatikan tabel pinjaman bank bca untuk menghitung berapa jumlah yang ingin diajukan dan berapa lama angsurannya yang akan dipilih. Hal ini tentunya akan sangat bermanfaat untuk proses pembayaran angsurannya, agar Anda tidak terbebani dengan jumlah uang yang harus dibayarkan ke Bank.
Kredit tanpa Agunan Bank BCA ini disukai banyak orang, karena syaratnya mudah dan proses pencairannya cepat. Sehingga debitur atau calon penerima pinjaman ini bisa dengan cepat memanfaatkan dana yang dicairkan langsung ke rekening BCA. Sebelum membahas persyaratannya, Ada baiknya kita menyimak terlebih dahulu Tabel angsuran KTA Bank BCA terbaru dan terupdate se Indonesia:
Tabel Angsuran Pinjaman Bank BCA
Dibawah ini adalah tabel pinjaman bank bca atau personal loan untuk karyawan yang gaji atau payrollnya melalui bank bca. Tabel KTA BCA ini mulai dari pencairan dana Rp 5 Juta hingga RP 100 Juta.
Anda bisa memilih tenor pinjamannya dan disarankan untuk menyesuaikan dengan kebutuhannya saja, agar kedepannya untuk pembayaran angsuran pinjamannya lebih ringan.
Produk
BCA Personal Loan
Suku Bunga
1% – 1,7% per bulan
Jenis Suku Bunga
Flat/ Tetap
Tenor Pinjaman
1–3 tahun
Plafond Pinjaman
Rp 5 Juta – Rp 100 Juta
Keterangan Lain
–
Dari tabel KTA BCA diatas ini, Anda bisa melihat pilihan lama pinjaman yang bisa dipilih, mulai dari 12 bulan, 24 bulan atau 36 bulan.
Nah, untuk mengajukan pinjaman ke Bank BCA, Anda bisa melakukannya secara online atau bisa datang langsung ke alamat kantor cabang Bank BCA terdekat dikota Anda. Tapi, sebelum berkunjung ke kantor bank bca terdekat, Anda bisa menyiapkan apa saya persyaratan yang harus dilengkapi.
Syarat Pengajuan Pinjaman KTA BCA
Adapun persyaratan dokumen yang harus dilengkapi saat ingin mengajukan KTA ke bank BCA adalah sebagai berikut :
WNI/ WNA dengan usia 21-55 tahun
Karyawan tetap dengan gaji minimal Rp 2,5 juta per bulan
Fotokopi EKTP, ATM BCA, dan Slip Gaji
SPT Tahunan dan NPWP (untuk pengajuan di atas Rp 50 juta)
Fotokopi rekening tabungan 3 bulan terakhir
Fotokopi Kartu Kredit
Ada tips agar proses pengajuan pinjaman KTA bank bca bisa disetujui dengan cepat, yaitu Anda harus mengisi formulir atau aplikasi kreditnya dengan benar dan lengkap. Selain itu kelengkapan persyaratan dokumen juga akan membuat proses kreditnya bisa lebih cepat.
Seperti itulah informasi tentang tabel pinjaman bank bca yang terbaru. Tabel ini bisa Anda manfaatkan untuk media perbadingan dengan bank lainnya yang menawarkan fasilitas Kredit tanpa agunan (KTA) dan Anda bisa datang langsung ke cabang atau unit BCA terdekat dikota Anda untuk mendapatkan tabel pinjaman KTA BCA yang terbaru (ditakutkan akan berbeda disetiap daerahnya).
Rekomendasi:
Cara Bayar Lazada PayLater Tanpa Ribet Paylater akhir-akhir ini menjadi perbincangan banyak orang. Yang dikarenakan menggunakan paylater kini kalian dapat bertransaksi dulu bayarnya dikemudian hari. Membahas tentang paylater kali ini saya akan memberikan informasi mengenai cara…
Cara Mudah Ganti PIN ATM Mandiri Terbaru Mungkin beberapa dari kalian ingin mengganti PIN ATM dengan alasan PIN tersebut sudah diketahui oleh orang lain atau alasan yang lainnya. Khususnya bank Mandiri, kali ini kami akan memberikan tutorial…
[Terbaru] Nomor Call Center Bank Permata 24 Jam Laciusang.com - Call Center Bank Permata 24 Jam : Sama dengan bank bank yang lain, layanan call center bank permata bisa dihubungi 24 jam dlam sehari. Untuk Membantu nasabah maupun…
Program Startup Studio Indonesia dan Kriteria Untuk… Perkembangan teknologi yang semakin masif saat ini memberikan dampak perubahan yang cukup besar, termasuk dalam tataran bisnis. Jika disimak, ada tren perubahan bisnis ke arah digital, hal ini salah satunya…
Cara Mengaktifkan Shopee Pinjam Terbaru dan Mengatasi… Apakah fitur Shopee Pinjam kalian muncul? Jika muncul maka kalian dapat mengaktifkan SPinjam tersebut. Tentunya kalian harus mengetahui tata cara mengaktifkan Shopee Pinjam. Shopee Pinjam hadir sebagai fitur dari Shopee…
Cara Ganti PIN ATM BRI, BNI, BCA, dan Mandiri Laciusang.com - Cara Ganti PIN ATM : Halo semuanya, kami kembali lagi dengan memberikan informasi menarik selanjutnya, yaitu tutorial untuk cara ganti PIN ATM untuk BRI, BNI, BCA, dan Mandiri.…
Cara Daftar Mandiri Online di ATM, hanya 5 menit! Laciusang.com - Cara Daftar Mandiri Online di ATM : Saat ini, setiap bank berlomba-lomba menawarkan layanan terbaik dan banyak kemudahan. Tidak ada kecuali Bank Mandiri, yang saat ini mengeluarkan program…
Begini Cara Bayar BAF via M Banking BCA, Gampang Banget! Memiliki kendaraan bermotor seperti Fazzio, Mio, Nmax ataupun motor yamaha lainnya saat ini dipermudah dengan adanya perusahaan-perusahaan pembiayaan kredir seperti Bussan Auto Finance. Nah, pada artikel ini yang akan dibahas…
Cara Top Up Dana via Paypal Lebih Murah Jika kamu berkecimpung didunia internet marketing, transaksi menggunakan paypal itu adalah hal biasa. Nah disini ada tips bagaimana cara top up dana via paypal yang harganya diklaim lebih murah daripada…
Pinjaman Online Ilegal Tidak Usah Dibayar, Beneran Boleh? Apakah benar pinjaman online ilegal tidak usah dibayar? Berikut akan kami berikan ulasannya dan penjelasan mengenai perlukah membayar pinjaman online ilegal. Saat ini memang marak sekali aplikasi yang menawarkan pinjaman…
Apa Itu Nomor Kartu Debit BRI? Berikut Informasi Lengkapnya Bagi nasabah BRI, setiap pembukaan rekening pasti selalu diberikan kartu ATM untuk mempermudah kita dalam melakukan transaksi entah itu transfer ataupun tarik tunai. Namun kebanyakan orang masih belum memahami betul…
Apa Itu Allo Bank? Indonesia kembali kedatangan Bank digital baru yang beberapa pekan terakhir ini melakukan promosi besar-besaran, apa itu Allo Bank? seperti apa fitur dan keuntungannya yang bisa kita dapatkan? Pernah lihat iklan…
Cara Jadi Mitra Shopee Untuk Jual Pulsa Cara jadi mitra shopee adalah pilihan tepat untuk kamu yang ingin mulai berbisnis jualan pulsa yang menguntungkan, bukan itu saja kamu juga bisa berjualan paket data internet, token PLN, voucher…
Cara Mencairkan Shopee Paylater ke Rekening Bank, DANA dan… Ambil barang dulu bayar belakangan sepertinya menjadi trend dimarketplate dan yang paling ramai dibicarakan kali ini adalah fitur kredir dari Shopee, lalu seperti apa cara mencairkan shopee paylater yang kita…
Cara Mematikan EDC BCA Type Ingenico, Move dan Castles Cara Mematikan EDC BCA - Perkembangan teknologi kini mulai terasa manfaatnya ke sektor pembayaran, contohnya saja mesin EDC yang biasanya terpasang di meja kasir akan memudahkan pelanggan untuk membayar secara…
Cara Mendapatkan Kartu Kredit BCA Black MasterCard Laciusang.com - Cara mendapatkan Kartu Kredit BCA Black MasterCard tidak terlalu sulit. Anda harus mengikuti ketentuan yang diberikan. Dimulai dengan pendapatan/bulan, usia minimum dan dokumen lain yang diajukan. Setelah itu,…
Simak Fitur Mobille Banking BNI (Bank Negara Indonesia) Laciusang.com - Fitur Mobille Banking BNI : Bank Negara Indonesia menawarkan kepada beberapa kliennya fasilitas mutakhir berupa Fitur layanan BNI M-Banking (mobile banking), yang memungkinkan klien untuk melakukan transaksi bisnis…
Cara Menutup Polis Asuransi Allianz Terbaru 2022 Apakah kalian anggota asuransi Allianz yang berniat ingin menutup polis asuransi Allianz? Ikuti langkah-langkah bagaimana cara menutup polis asuransi Allianz berikut ini. Asuransi Allianz melayani asuransi jenis umum, jiwa dan…
8 Jenis Kartu Debit BCA, Limit dan Biaya Administrasi Laciusang.com - Jenis Kartu Debit BCA, Limit dan Biaya Administrasi : Kartu debit adalah fasilitas yang diberikan bank kepada nasabahnya untuk memfasilitasi transaksi bisnis digital. Kartu debit dapat digunakan untuk…
Penjelasan Nomor Referensi Nasabah BRI Internet Banking Laciusang.com - Nomor Referensi Nasabah : Seiring berjalannya waktu dan internet yang semakin kencang, banyak hal yang dilakukan menggunakan internet. Salah satunya hadirnya fasilitas Internet Banking. Dengan fasilitas Internet Banking…
Cara Bayar Shopee Pakai Gopay Termudah Terbaru 2022 Apakah Shopee bisa bayar pakai Gopay? Jawabannya sangatlah bisa. Lalu bagaimana cara bayar Shopee pakai Gopay? Berikut ini penjelasannya. Shopee saat ini termasuk aplikasi belanja online yang sangat diminati, bahkan…
Cara Mudah Ganti PIN ATM BCA PIN ATM merupakan hal yang sangat privasi, karena PIN ATM adalah sebuah sandi ketika kalian akan bertransaksi menggunakan mesin ATM. Jika PIN ATM kalian telah diketahui oleh orang lain maka…
9 Cara Cek Nomor Rekening Mandiri Terbaru 2022 Bank Mandiri adalah salah satu bank yang mempunyai banyak nasabah. Akan tetapi bagaimana jika nasabah bank Mandiri lupa nomor rekening sendiri. Berikut akan kami berikan cara cek nomor rekening Mandiri.…
Kode atau Nomor Referensi Bank Terbaru Laciusang.com - Nomor Referensi Bank : Di era modern ini banyak transaksi uang yang dilaksanakan secara virtual, seperti pada kebanyakan bank di Indonesia. Akan tetapi saat melakukan transaksi atau mengirimkan…
Cara Transfer OVO ke Gopay Terbaru Indonesia mempunyai beberapa dompet digital ternama diantaranya OVO, Gopay, dan masih banyak lagi. Bagi pengguna baru mungkin akan bingung saat melakukan transfer antar dompet digital. Untuk itu kami akan membahas…
Cara Bayar Tagihan Shopee PayLater Terbaru Jika kalian menggunakan Shopee PayLater untuk membeli barang di Shopee, maka kalian harus segera membayar tagihannya. Akan tetapi masih banyak orang yang belum mengetahui bagaimana cara bayar Shopee PayLater. Untuk…
Lengkap!! Inilah Cara Mengisi Saldo ShopeePay Terbaru 2022 LACIUSANG.COM - Cara Mengisi Saldo ShopeePay : Langkah-langkah isi ulang saldo ShopeePay melalui ATM, M-Banking, Alfamidi dan layanan e-money ShopeePay Indomaret sepertinya sedang populer di kalangan anak muda karena banyaknya…
Cara Bayar Tagihan Shopee Pinjam (SPinjam) Terbaru Dengan SPinjam, kalian dapat dengan mudah meminjam sejumlah uang kepada Shopee. Saat kalian meminjam, tentunya kalian pasti harus mengembalikannya. Lalu bagaimana cara bayar Shopee Pinjam (SPinjam)? Berikut akan kami berikan…
Perhitungan Modal dan Laba Rugi Usaha Laundry bagi Pemula Bagi yang baru saja memulai bisnis atau usaha laundry, kalian harus melakukan pengelolaan keuangan dengan baik agar tidak terjadi kerugian. Berikut perhitungan modal usaha dan laba rugi usaha laundry pemula.…
Aplikasi Mobile JKN Untuk Peserta BPJS Kesehatan Hadirnya aplikasi Mobile JKN ini tentunya sangat memudahkan pesertanya untuk menggunakan berbagaimacam fasilitas yang sudah banyak/bisa diakses secara online. Fitur yang sangat membantu adalah fitur cek tagihan bpjs yang secara…