10 Aplikasi Fast Charging yang Dapat Mempercepat Pengisian Baterai
Mengisi baterai merupakan hal yang menyebalkan jika itu berlangsung sangat lama. Maka dari itu fitur fast charging merupakan solusi bagi permasalahan tersebut. Dengan mengkatifkan fitur fast charging, pengisian baterai akan berlangsung lebih cepat. Mempercepat pengisian baterai tersebut dapat dilakukan dengan aplikasi fast charging yang sudah tersedia di Play Store secara gratis.
Beberapa smartphone android kelas atas sudah dibekali fitur fast charging bawaan. Jadi mereka tidak perlu menggunakan aplikasi fast charging untuk mempercepat pengisian baterainya. Akan tetapi smartphone yang tidak mempunyai fitur tersebut dapat menginstall aplikasi dibawah ini agar tetap mempunyai fitur fast charging.
10 Aplikasi Fast Charging Android Terbaik
Dibawah ini akan kami tampilkan 10 aplikasi pengisian baterai agar lebih cepat. Kalian dapat memilih satu dari beberapa aplikasi tersebut. Install aplikasinya dan rasakan perbedaannya. Berikut adalah 10 Aplikasi fast charging terbaik:
Fast Charging (Play Store)
Dengan 10 juta unduhan lebih pada Play Store menjadikan aplikasi ini sebagai aplikasi fast charging terbaik pada perangkat android. Fitur yang disajikan sangat banyak diantaranya dapat mempercepat pengisian baterai hingga 2 kali. Selain itu terdapat fitur battery info yang berisi informasi baterai kalian meliputi kesehatan, voltase, suhu, dan teknologi yang digunakan. Hal tersebut sangat bermanfaat, terutama bagian informasi suhu. Karena jika suhu baterai terlampau tinggi, baterai akan cepat habis dan mudah rusak. Maka dari itu pantau suhu baterai menggunakan aplikasi ini, dan jika suhu baterai tinggi segera istirahatkan hp kalian.
Ultra Fast Charging 5x (Play Store)
Sebagai aplikasi yang dapat mempercepat pengisian baterai, Ultra Fast Charging 5x juga dapat memelihara baterai kalian agar tidak cepat rusak. Aplikasi ini dapat memberhentikan pengisian ketika baterai sudah dalam keadaan penuh atau 100%. Aplikasi ini juga memberikan tips untuk mempercepat pengisian hingga 3x. Misalnya jika ingin pengisian baterai cepat penuh, nyalakan mode pesawat (airplane mode). Selain itu kalian dapat melihat apa saja aplikasi yang terlalu banyak menggunakan baterai. Kalian dapat melakukan optimize pada aplikasi tersebut agar baterai awet dan tidak boros.
Fast Charging – Charge Battery Fast (Play Store)
Menggunakan aplikasi ini memang dapat mempercepat pengisian baterai. Karena aplikasi ini mempunyai fitur untuk memberitahu cara agar pengisian baterai cepat penuh. Kalian akan disuruh menonaktifkan beberapa tools seperti wifi, data seluler, bluetoth, dan rotate. Selain itu untuk agar lebih cepat, kalian juga disuruh untuk melakukan clear RAM dan menurunkan tingkat kecerahan layar. Semua itu dapat kalian lakukan dengan aplikasi Fast charging – Charge Battery Fast ini. Segera install aplikasi ini dan rasakan perbedaanya.
Super Fast Charger 5x (Play Store)
Aplikasi ini dapat kalian gunakan untuk mengecas agar lebih cepat. Fitur yang dimiliki aplikasi ini hampir sama dengan lainnya. Akan tetapi, yang unik dari aplikasi ini adalah kalian dapat mengaktifkan alarm saat baterai terisi penuh. Itu dapat memelihara baterai kalian agar tidak turun kualitas. Karena jika baterai sudah penuh dan hp masih tercolok dengan cas, hal tersebut jika dilakukan berulang ulang dapat menurunkan kualitas baterai. Selain itu aplikasi ini menyediakan 2 tema yang dapat kalian ganti sesuka hati. Super fast charger ini cocok untuk berbagai smartphone seperti samsung, oppo, vivo, xiaomi, dan lain-lain.
Fast Charging Pro – Speed Up (Play Store)
Aplikasi fast charging yang satu ini sangat kami rekomendasikan. Selain fiturnya yang dapat mempercepat pengisian baterai, tampilan aplikasinya cukup nyaman dan menarik. Aplikasi ini akan menampilkan secara detail kondisi baterai kalian mulai dari suhu, voltase, kapasitas saat ini (indikator mA), kapasitas penuh (indikator mAh) hingga kesehatan baterai kalian.
Terdapat fitur VIP pada aplikasi ini, untuk membukanya kalian diharuskan membayar terlebih dahulu. Fitur VIP tersebut antara lain bebas iklan, alarm baterai penuh, dan riwayat pengecasan kalian. Menurut saya fitur gratis yang diberikan aplikasi ini sudah sangat cukup untuk mengecas baterai agar cepat penuh.
Battery Turbo (Play Store)
Aplikasi fast charging kali ini cukup dapat membuat pengisian lebih cepat dari biasanya. Menggunakan aplikasi ini dapat mengurangi waktu tunggu pengisian baterai. Battery Turbo mempunyai 3 mode pengisian baterai yaitu :
Extreme mode, dapat meingkatkan kecepatan pengisian hingga 40% akan tetapi wifi dan data seluler akan nonaktif
Fast mode, dapat meningkatkan hingga 28% akan tetapi data seluler tidak dapat diaktifkan sedangan wifi masih bisa diaktifkan
Slow mode, dapat meningkatkan hingga 15% pada mode ini wifi dan data seluler dapat diaktifkan.
Super Fast Charger (Play Store)
Ini merupakan solusi bagi kalian yang tidak mempunyai hp dengan fitur bawaan fast charging. Aplikasi ini dapat memabantu untuk mempercepat pengisian baterai lebih cepat dari biasanya. Saat hp anda terhubung dengan cas, aplikasi ini akan otomatis mendeteksi dan menjalankan fungsinya. Selain itu aplikasi ini mempunyai fitur scanning yang dapat mendeteksi aplikasi yang terlalu banyak menggunakan baterai. Kalian dapat melihat secara jelas statistik tersebut pada fitur battery manager.
Fast Charging (Play Store)
Kalian dapat melakukan pengisian baterai dengan cepat menggunakan aplikasi ini. Saat suhu baterai kalian mulai dalam temperatur panas, aplikasi ini akan memberi tau lewat notifikasi agar kalian mendinginkan suhunya dengan berhenti menggunakan hp sebentar dan melakukan optimize. Saat kalian menggunakan mode pengisian cepat menggunakan aplikasi ini, beberapa tools akan otomatis nonaktif seperti data seluler, wifi, bluetooth, dan lainnya. Aplikasi ini juga dapat mendeteksi seberapa lama lagi baterai hp anda penuh, hal tersebut sangatlah membantu.
Fast Charging (Play Store)
Aplikasi latar belakang yang berjalan juga dapat menyebabkan pengisian kalian menjadi lambat. Dengan aplikasi ini, kalian dapat menyelesaikan permasalahan tersebut dengan satu sentuhan. Terdapat 3 mode pada aplikasi ini yaitu saving mode, sleep mode, dan customize mode. Dengan fitur tersebut, saat tidur kalian dapat mengaktifkan sleep mode agar baterai tetap hemat.
Super Battery (Play Store)
Mempunyai fitur yang hampir sama dengan aplikasi lainnya, aplikasi ini juga cukup bagus dari segi performa. Kalian dapat meningkatkan performa baterai saat menggunakan aplikasi ini. Aplikasi ini membantu pengoptimalan baterai saat di cas misalnya mematikan aplikasi latar belakang, membersihkan cache, dan masih banyak lagi. Aplikasi ini patut untuk dicoba.
Itulah aplikasi fast charging yang dapat kalian gunakan untuk mempercepat pengisian baterai kalian. Jika kalian merasa artikel ini bermanfaat, kalian dapat membagikannya melalui tombol share. Apabila ada sesuatu yang belum dipahami, dapat kalian tanyakan pada kolom komentar dibawah ini.
Rekomendasi:
Rekomendasi 15 Aplikasi Ganda Terbaik Android Setiap aplikasi hanya bisa di install di 1 smartphone saja. jika ingin mempunyai 2 aplikasi yang sama kalian harus mempunyai 2 handphone lagi dong. Kabar baiknya kalian bisa loh menginstall…
Cara Mengunci Jaringan 4G di HP Oppo Semua Tipe Jaringan yang tidak stabil atau lemot merupakan hal yang tidak menyenangkan bagi masyarakat. Untuk itu kebanyakan orang mengaktifkan jaringan 4G pada ponsel mereka masing-masing agar internetan lebih cepat dan lancar.…
Cara Mudah Memasukkan Kode Voucher XL Paket Internet XL biasanya berbentuk voucher yang berisikan kode. Paket internet XL ini cukup murah, oleh karena itu banyak masyarakat Indonesia yang menggunakannya. Akan tetapi masih banyak orang yang belum…
Cara Mudah Screenshot Samsung Galaxy A30 dan A30s Pengguna smartphone di Indonesia saat ini sangatlah banyak, khusunya pengguna Samsung A30 dan A30s. Bagi sebagian pengguna baru ponsel tersebut, banyak yang belum mengetahui tentang beberapa macam cara untuk melakukan…
Apakah Bisa Kita Menawar barang di Shopee? Apakah kamu sering belanja di toko oren dan menemukan fitur menawar barang di shopee? Jika belum pernah, maka kamu bisa menyimak artikel ini untuk mengetahui bagaimana dan dimana bisa menemukan…
Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Xiaomi Sebelumnya sudah membahas tentang mengunci app agar tidak bisa diakses orang dan kali ini yang akan dibahas adalah cara menyembunyikan aplikasi di hp xiaomi agar tidak ada alasan lagi privasi…
6 Aplikasi Keyboard Bahasa Arabic Terbaik untuk Menulis Arab Selain mengganti tema keyboard supaya terlihat keren, bahwa keyboard yang kalian gunakan setiap hari bisa dirubah abjadnya loh. Mau tau gimana caranya? Baca terus artikel ini. Sebagian orang mengganti keyboardnya…
Cara Menghilangkan Mode Aman atau Safe Mode Android Kalian pasti kaget saat mengetahui terdapat tulisan mode aman atau safe mode dalam hp kalian. Mungkin kalian mengira bahwa smartphone dalam kondisi rusak, tenang kawan itu hanyalah masalah sepele. Setelah…
Kode Kunci 4G Oppo Selain *#*#4636#*#* Kode untuk mengubah jaringan Oppo adalah *#*#4636#*#*. Akan tetapi pada beberapa HP Oppo hal tersebut tidaklah bekerja. Lalu apa kode kunci 4G Oppo selain *#*#4636#*#*? Berikut akan kami jelaskan secara…
9 Cara Memperkuat Sinyal GPS di Android Sinyal GPS menjadi masalah serius bagi sebagian orang. Banyak yang mengeluhkan perihal kenapa jaringan gps lemah? Dan banyak juga yang mencari cari cara memperkuat sinyal gps?. Disini Laci Usang akan…
3 Cara Menyetem Gitar Dengan Mudah Bagi Pemula Bagi para gitaris proffesional, bermain gitar adalah hal yang cukup gampang. Tapi dalam bermain gitar ada yang harus kita mengerti dan pahami. Apa itu? Dalam bermain gitar kalian harus paham…
7 Cara Mematikan Timer AC Panasonic Dengan Mudah Timer AC adalah salah satu fitur yang sangat penting dan berguna bagi pengguna untuk menentukan hidup dan matinya AC secara otomatis. Untuk itu kami akan memberikan cara mematikan timer AC…
Cara Memindahkan File dan Aplikasi ke Kartu SD Masalah yang satu ini merupakan masalah yang sering dihadapi para pengguna android. Apalagi bagi mereka yang mempunyai hp dengan penyimpanan yang tidak terlalu besar. Penyimpanan yang penuh sangat berpengaruh bagi…
Aplikasi Mobile JKN Untuk Peserta BPJS Kesehatan Hadirnya aplikasi Mobile JKN ini tentunya sangat memudahkan pesertanya untuk menggunakan berbagaimacam fasilitas yang sudah banyak/bisa diakses secara online. Fitur yang sangat membantu adalah fitur cek tagihan bpjs yang secara…
OPPO vs Xiaomi, Mari Kita Bandingkan Bagusan Mana? Pasti banyak pertanyaan bagi pengguna android atau yang akan membeli smartphone, oppo atau xiaomi? Pertanyaan itu muncul karena sekarang banyak masyarat indonesia yang menggunakan kedua merek tersebut. Sedikit membingungkan memang…
Cara Menyembunyikan Status Online di Telegram Agar Tidak… Privasi merupakan sesuatu yang penting bagi seorang manusia. Seperti halnya menampilkan status online di Telegram merupakan hak pengguna Telegram. Bagi kalian yang belum mengetahui cara agar Telegram tidak terlihat online,…
4 Fitur Tersembunyi Tombol Navigasi Xiaomi yang Harus Anda… Untuk meminimalisir kerusakan pada tombol navigasi, kebanyakan produsen smartphone sekarang menggunakan tombol virtual. Tak terkecuali dengan perusahaan besar asal Tiongkok ini yaitu Xiaomi. Hp China dalam pandangan masyarakat Indonesia mendapat…
4 Cara Screenshot Samsung A10 Smartphone ini di terbitkan oleh Samsung pada februari 2019 ini cukup kami rekomendasikan karena mempunyai harga yang terjangkau akan tetapi mempunyai spesifikasi yang cukup baik. Mungkin masih banyak dari kalian…
Cara Mendapatkan Sticker LINE Gratis Mudah 100% Terbukti Sticker pada aplikasi LINE dapat mengungkapkan perasaan saat itu entah senang, sedih, tertawa atau yang lainnya. Bagi kalian yang ingin mempunyai banyak sticker LINE, baca artikel cara mendapatkan sticker LINE…
Cara Scan Barcode QR dan Cara Membuat Barcode Sendiri Di era modern ini kita sering kali menjumpai kumpulan titik-titik hitam yang tak teratur berbentuk kotak, ya itu biasa disebut barcode. Barcode dalam penggunaannya sudah dimanfaatkan oleh banyak pihak mulai…
Cara Download Video Pinterest di Android dan Pc Pinterest merupakan sebuah platform yang sangat popular dan banyak digemari oleh banyak orang. Dengan adanya pinterest, banyak orang menjadikan pinterest sebagai platform untuk mencari sebuah gagasan ide, gambar yang keren,…
Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Xiaomi Tanpa Root 100%… Mungkin kalian pengguna HP Xiaomi terganggu dengan aplikasi bawaan dari HP. Untuk itu kami akan memberikan cara menghapus aplikasi bawaan Xiaomi tanpa root dan dengan root. Hampir semua produsen smartphone…
Cara Mudah Menambahkan Font di Picsay Pro Font menjadi hal yang cukup penting dalam sebuah editing foto, karena beberapa foto membutuhkan teks agar terihat indah. Dalam aplikasi Picsay Pro ini, kalian akan ditampilkan beberapa font yang umum…
Cara Mengatasi Perangkat Anda Tidak Kompatibel Dengan Versi… Bagaimana cara mengatasi perangkat anda tidak kompatibel dengan versi ini di Play Store? Pertanyaan tersebut pasti tiba-tiba muncul di benak kalian apabila Play Store sedang bermasalah pada saat kalian ingin…
Cara mengecek Touchscreen di Semua Merek Smartphone Android Berbeda dengan zaman dulu yang terdapat ponsel berbasis keyboard, sekarang hampir semua smartphone berbasis layar sentuh atau touchscreen. Touchscreeen menjadi salah satu komponen penting dalam smartphone. Jika terjadi error maka…
10 Aplikasi Kamera Behel Terbaik untuk Edit Foto Pakai Kawat… LaciUsang.com - Semakin banyaknya pengembang aplikasi, zaman sekarang apapun sudah dapat diaplikasikan. Sampai hantu pun sudah dapat di deteksi dari aplikasi pendeteksi hantu. Kali ini laci usang membahas tentang aplikasi…
6 Cara Mengatasi Papan Tombol Samsung Hilang, Terhenti &… Papan tombol Samsung atau keyboard Samsung merupakan aplikasi bawaan yang dimiliki oleh smarphone merk Samsung. Keyboard menjadi hal yang paling penting dalam smartphone. Apa jadinya jika sebuah smartphone memiliki keyboard…
Cara Melihat RAM Hp Android Semua Merek Setiap smartphone mempunyai satu komponen penting ini, dia adalah RAM. RAM merupakan Random Access Memory, yang berarti tipe penyimpanan yang isinya dapat diakses dalam waktu yang tetap tidak memperdulikan letak…
Cara Memperkuat Sinyal Smartfren 100% Terbukti Siapa sih yang ingin mempunyai jaringan internet lelet? Pasti tidak ada, semua orang pasti menginginkan jaringan internet dengan kecepatan cepat dan stabil. Saat ini, Smartfren merupakan provider yang banyak digunakan…
Apa Itu Allo Bank? Indonesia kembali kedatangan Bank digital baru yang beberapa pekan terakhir ini melakukan promosi besar-besaran, apa itu Allo Bank? seperti apa fitur dan keuntungannya yang bisa kita dapatkan? Pernah lihat iklan…